Keindahan Indonesia

Rector - -

Abstract


Suatu ketika saya ketemu seorang Amerika Serikat yang kebetulan bekerja di Indonesia sebagai konsultan.  Dalam suatu perbincangan, saya mencoba bertanya kepadanya, mengapa sudah sekian tahun ia masih betah tinggal di Indonesia. Setahu saya, ia pulang pada saat libur, dan setiap  masa kontraknya habis, selalu memperpanjangnya.  
Dari pertanyaan itu saya mendapatkan jawaban yang sangat menarik. Ia menyatakan  sangat senang bertempat tinggal di Indonesia. Atas jawaban itu saya mencoba balik bertanya lagi, bukankah di negara anda lebih makmur, segala kebutuhan tercukupi, tidak banyak melihat dan atau menyalksikan orang miskin, sebagaimana di Indonesia.

Keywords


Keindahan; Indonesia

Full Text:

PDF PostScript