Berbagai Persoalan Bangsa

Rector - -

Abstract


Dilihat dari cita-cita, konsep, gambaran masyarakat yang dicita-citakan oleh bangsa ini di  masa depan, sebenarnya sudah sangat baik. Bangsa ini telah memiliki  falsafah bangsa, yaitu Pancasila dan Undang-undang Dasar 1945. Negara ini terdiri atas berbagai suku bangsa, beraneka agama, adat istiadat, bahasa daerah, tetapi tetap bersatu dengan semboyan Bhineka Tunggal Ika,  berada pada ikatan Negara Kesatuan Republik Indonesia.
Bangsa yang memiliki cita-cita luhur sangat sangat mulia, masih dirudung oleh berbagai persoalan besar dan berat untuk diselesaikan, yaitu antara lain, :  Pertama,  kesenjangan sosial yang sedemikian jauh antara mereka yang kaya dan miskin.  Sejumlah kecil rakyat Indonesia telah menjadi kaya, dan terlalu kaya, tetapi sebaliknya, terdapat sejumlah besar dan bahkan amat besar yang masih berada di bawah garis kemiskinan.

Keywords


Berbagai; Persoalan; Bangsa

Full Text:

PDF PostScript