KINERJA KEUANGAN DAERAH YANG DIMODERASI BELANJA MODAL TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI

Linawati Linawati, Mar’atus Solikah

Abstract


Planned financial performance, with estimates and realization of revenues and accuracy of expenditure allocation, is expected to increase economic growth. Increased economic growth indicates increased the economic activities of that area, followed by increasing income and the welfare of its people. The financial performance is allegedly not always increasing economic growth. The purpose of this study was to analyze the effect of regional financial performance on economic growth which moderated capital expenditure in the City and Regency of the Ex-Kediri Residency. The population as well as the sample in this study are 7 regions, namely 2 cities and 5 districts in the Kediri residency of East Java. The object of research is regional financial performance, capital expenditure and economic growth. The data used is secondary data, consisting of budget data on APBD realization and economic growth, obtained from the bps and dpjk websites. Data analysis using SEM Moderating analysis. This study has found that financial performance does not have a significant and negative effect on economic growth. Capital expenditure has a significant negative effect on economic growth, and capital expenditure can be as a moderator of regional financial performance towards economic growth.


Keywords


economic growth, capital expenditure, regional financial performance.

Full Text:

PDF

References


Apriana, D, dan R. Suryanto. 2010. Analisis hubungan antara Belanja Modal, Pendapatan Asli Daerah, Kemandirian Daerah dan Pertumbuhan Ekonomi Daerah (Studi pada kabupaten dan Kota se Jawa-Bali). Jurnal Akuntansi & Investasi, 11(1): 68-79.

Ani, NLNP dan AANB Dwirandra. 2014. Pengaruh Kinerja Keuangan Daerah Pada Pertumbuhan Ekonomi, Pengangguran, dan Kemiskinan Kabupaten dan Kota. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 6(3): 481-497. ISSN: 2302-8556.

Arini, P.R. 2016. Pengaruh Belanja Modal Terhadap Pertumbuhan Ekonomi dan Kesejahteraan Masyarakat di Pulau Kalimantan. JRAMB, 2(2):180-198.

Bisma, I. D. G dan H. Susanto. 2010. Evaluasi Kinerja Keuangan Daerah Pemerintah Propinsi Nusa Tenggara Barat Tahun Anggaran 2003-3007. Jurnal Ganec Swara Edisi Khusus, 4(3).

Gunantara, P.C. 2014. Pengaruh Pendapatan Asli Daerah dan Dana Alokasi Umum terhadap Pertumbuhan Ekonomi dengan Belanja Modal sebagai Variabel Pemoderasi di Provinsi Bali. E-Jurnal akuntansi, 7(3).

Jaeni dan G. Anggana. 2016. Pertumbuhan Ekonomi sebagai Variabel Pemoderasi Pendapatan Asli Daerah dan Bantuan Propinsi Terhadap Belanja Modal. Dinamika Akuntansi, Keuangan dan Perbankan, 5(1): 13-26. ISSN: 1979-4878.

Mardiasmo. 2004. Otonomi dan Manajemen Keuangan Daerah. Yogyakarta: ANDI.

Saraswati, I.A., dan I. W. Ramantha. 2018. Pengaruh Pendapatan Asli Daerah terhadap Pertumbuhan Ekonomi dengan Belanja Modal dan Investasi Swasta sebagai Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 24(1): 662-686. ISSN: 2302-8556.

Siregar, H.A. 2016. Analisis Pengaruh Kinerja Keuangan terhadap Pertumbuhan Ekonomi Provinsi Riau dengan Belanja Modal sebagai Variabel Pemoderasi. Kurs, 1(1): 140-152.

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 Tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah.




DOI: https://doi.org/10.18860/em.v10i1.5789

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Editorial Office:
Megawati Soekarnoputri Building
Accounting Department, Faculty of Economics
Jln. Gajayana 50 Telp (0341) 558881
E-mail: elmuhasaba@uin-malang.ac.id
Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang


 

E-ISSN
2442-8922
P-ISSN 2086-1249

Member of:

 

Indexed by:

    


Creative Commons License
This work is licensed under a CC BY SA 4.0 International License
View My Stats