Sinergi Pendidik dan Orang Tua dalam Penerapan Pendidikan Islam Humanis dalam Lingkungan Plural di RA Anak Emas Denpasar Bali

Dwi Inggi Adiarti, I’anatul Inayah, Ichsaningtyas Jayeng Noorsy, Indrawati B. Lokuwaka, Dimas Setiaji Prabowo

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji sinergi antara pendidik dan orang tua dalam penerapan pendidikan Islam humanis pada lingkungan plural di RA Anak Emas Denpasar. Pendidikan Islam humanis mengedepankan nilai kemanusiaan, toleransi, dan penghargaan terhadap keberagaman budaya serta agama. Sinergi ini diwujudkan melalui komunikasi yang efektif, kerja sama aktif, dan peran bersama dalam menguatkan nilai-nilai tersebut dalam proses pembelajaran dan pembentukan karakter anak. Metode yang digunakan adalah kualitatif dengan rancangan studi deskriptif yang mencakup tiga teknik pengumpulan data, yaitu observasi, wawancara, dan studi dokumentasi. Analisis hasil penelitian menunjukkan bahwa kolaborasi yang intensif antara pendidik dan orang tua mampu menciptakan lingkungan pendidikan yang inklusif dan kondusif, mendukung perkembangan akademik, moral, dan sosial anak, serta menanamkan sikap saling menghargai dan membangun keharmonisan hidup di lingkungan masyarakat yang beragam.


Keywords


Pendidikan Islam Humanis; Sinergi Pendidik dan Orang Tua; Lingkungan Plural; Pendidikan Anak Usia Dini

References


Anam, M. K. (2021). Internalisasi nilai-nilai toleransi dalam pendidikan Islam di lingkungan sekolah. Jurnal Pendidikan Agama Islam-Ta’lim, 19(1), 1–12.

Cecep Sobar Rochmat, Agustin, A., & Salsabila, A. S. (2024). Inovasi sistem pendidikan Islam di era globalisasi: Peluang dan tantangan. Shibghoh: Prosiding Ilmu Kependidikan UNIDA Gontor, 3.

Fikri, M. A. (2024). Pendidikan Islam dan pembentukan identitas Muslim di era globalisasi. SASANA: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 3(1), 149–156.

Harini, N., Noor, I., & Iqbal, M. (2025). Multikulturalisme pada Pendidikan Anak Usia Dini. ADIBA: JOURNAL OF EDUCATION, 5(1), 97-112.

Husna, S., Hikmah, N., & Sari, H. P. (2024). Relevansi filsafat pendidikan Islam dengan tantangan globalisasi dalam pembentukan karakter Muslim. Hikmah: Jurnal Studi Pendidikan Agama Islam, 1(4), 8–20.

Irawan, D., & Putri, S. (2024). Peran pelatihan guru dalam meningkatkan kompetensi multikultural dan toleransi siswa di Kabupaten Sleman. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa, 9(2), 112–123.

Lailatussa’idah, I., Kambali, K., dan Rusydi, R. 2022. Konsep Humanisme Religius Sebagai Paradigma Pendidikan Islam Menurut Abdurrahman Mas’ud dalam Konteks Pendidikan Modern. Journal Islamic Pedagogia. 2(2): 63–71.

Lestari, A. R., Caturiasari, J., Fathinah, N. A., & Laraswati, N. (2022). Membangun karakter toleransi beragama siswa sekolah dasar melalui literasi kewargaan di era multikultural. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 10(2), 90–103.

Muazimah, A., Windi Wahyuni, I., dan UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, S. 2022. KETELADANAN GURU DALAM PEMBENTUKAN KARAKTER ISLAMI ANAK USIA DINI DI PAUD IT BUNAYYA PEKANBARU. GENERASI EMAS: Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini. 5(2): 33–42.

Muis, M. A., Pratama, A., Sahara, I., Yuniarti, I., & Putri, S. A. (2024). Peran pendidikan agama Islam dalam pembentukan karakter bangsa di era globalisasi. JIIP (Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan), 7(7).

Nastiti, A. dan Mohamad, A. 2020. Gagasan Pendidikan Humanis Religius Abdurrahman Mas’ud Ayem Nastiti dan Mohamad Ali. ISEEDU. Volume 4, Nomor 1, May 2020. 4(May 2020): 81–99.

Ningsih, W. 2024. Strategi Penanaman Nilai-nilai Agama Islam Dalam Pembentukan Karakter dan Etika Anak Usia Dini. Indonesian Research Journal on Education : Jurnal Ilmu Pendidikan. 4(1): 332–342.

Nurjanah, I. 2018. Paradigma Humanisme Religius Pendidikan Islam. Misykat:Jurnal ilm-ilmu Al-Qur’an, Hadits, Syariah dan Tarbiyah. 03(01): 156–158.

Patilima, H., Awhar, A. N., Suryati, S., Situmorang, B. N., & Simatupang, B. I. (2025). SINERGI ORANG TUA DAN SEKOLAH: MEMBANGUN KEMITRAAN UNTUK OPTIMALISASI PERKEMBANGAN ANAK USIA DINI. JOURNAL OF COMMUNITY DEDICATION, 4(4), 1-18.

Rahmawati, A. (2022). Program Parenting Pada Pendidikan Anak Usia Dini. LovRinz Publishing.

Rahmi, S. dan Alcom, M. 2022. Kerja Sama Orang Tua Dan Guru Dalam Membentuk Kepribadian Peserta Didik Di Sekolah. JURNAL AZKIA : Jurnal Aktualisasi Pendidikan Islam. 16(2): 463–476.

Ramandhini, R. F., Rahman, T., dan Purwati, P. 2023. Peran Guru Dan Orang Tua Dalam Pendidikan Karakter Anak Usia Dini. Khazanah Pendidikan. 17(1): 116.

Rifqi, N. A., & Ilma, M. (2023). Menakar peluang dan tantangan dalam membidik strategi pendidikan Islam di era globalisasi. MA’ALIM: Jurnal Pendidikan Islam, 4(1).

Sari, Y. N., Yeni, Z., Afia, B., Yessari, M., Nurazila, A., Suri, A., & Hendrizal. (2024). Tantangan pendidikan masa kini dalam perspektif Islam di era globalisasi. Jurnal Ilmiah PGSD FKIP Universitas Mandiri, 10(4).

Soneli, A. A., Salsabila, N., Amarsa, T., Anggraini, O. D., Wismanto, dan Mayasari, F. 2025. Islam Sebagai Rahmatan Lil Alamin. Journal of Student Research. 3(1): 53–60.

Sulianti, A., Kasdiyanto, D. Y., & Febriyanto. (2023). Peran guru dalam menanamkan sikap toleransi siswa melalui pembelajaran PKn di MTS Raudlatul Hasaniyah. Jurnal Pendidikan Sosial dan Konseling, 1(2), 23–32.

Wahyuni, I. W. dan Putra, A. A. 2020. Kontribusi Peran Orangtua dan Guru dalam Pembentukan Karakter Islami Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan Agama Islam Al-Thariqah. 5(1): 30–37.




DOI: https://doi.org/10.18860/pres.v6i1.36922

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2025 Preschool : Jurnal Perkembangan dan Pendidikan Anak Usia Dini

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

INDEXED & SUPPORTED BY:

                 

EDITORIAL OFFICE

Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan 
Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang
Jalan Gajayana 50 Malang 65144, Jawa Timur, Indonesia
Telp/Fax: +62341-552398    
Email: journal.preschool@uin-malang.ac.id / Website:http://ejournal.uin-malang.ac.id/index.php/preschool