Pemanfaatan Suhu Udara dan Kelembaban Udara dalam Persamaan Regresi untuk Simulasi Prediksi Total Hujan Bulanan di Pangkalpinang

Akhmad Fadholi

Abstract


Simulasi prediksi curah hujan bulanan (RR) dengan menggunakan prediktor suhu udara (T) dan kelembapan udara (RH) telah dicoba dilakukan di Stasiun Meteorologi Depati Amir Pangkalpinang. Evaluasi dilakukan dengan membandingkan dan menghitung besarnya penyimpangan prediksi total hujan bulanan terhadap total hujan aktualnya. Simulasi prediksi total hujan bulanan ini digunakan dua metode regresi, yaitu regresi linier sederhana dan regresi linier berganda. Hasil pengolahan data menunjukkan bahwa simulasi prediksi total hujan bulanan tahun 2011 di daerah studi didapatkan rerata RMSE = 14.8 mm/bulan menggunakan prediktor suhu udara, RMSE = 14.5 mm/bulan menggunakan prediktor kelembapan udara, dan RMSE = 14.9 mm/bulan menggunakan prediktor suhu udara dan kelembapan udara sekaligus

Keywords


Hujan Bulanan, Kelembaban Udara, Linear, Regresi, Suhu Udara

Full Text:

PDF

References


Sandy, I.M. (1995). Atlas Republik Indonesia. Depok: PT Indograf Bakti & Jurusan Geografi FMIPA-UI.

Wirjohamidjojo, S. & Swarinoto, Y.S (2010). Iklim Kawasan Indonesia. Jakarta: Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika, Jakarta.

Nieuwolt, S. (1977). Tropical Climatology: An introduction to the climates of low latitudes. Toronto: John Wiley & Sons.

Kartasapoetra, A.G. (2006). Klimatologi: Pengaruh iklim terhadap tanah dan tanaman. Jakarta: Bumi Aksara.

Wirjohamidjojo, S. & Y.S. Swarinoto. (2007). Praktek Meteorologi Pertanian. Jakarta: Badan Meteorologi dan Geofisika.

Tjasyono, B. (1999). Klimatologi Umum. Bandung: ITB.

Soepangkat. (1994). Pengantar Meteorologi. Jakarta: Akademi Meteorologi dan Geofisika.

Tanudidjaja, (1993). Ilmu Pengetahuan Bumi dan Antariksa. Jakarta : Penerbit Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.

Wirjohamidjojo, S. (2006). Kamus Istilah Meteorologi Aeronautika. Jakarta : Penerbit Badan Meteorologi dan Geofisika.

Nazir, M. (2003). Metode Penelitian. Jakarta: PT Ghalia Indonesia.

Usman, H. & Akbar, R.P.S. (2000). Pengantar Statistik. Jakarta: Penerbit Bumi Aksara.

Sudjana. (1995). Metoda Statistika. Bandung: Penerbit Tarsito.

Wilks, D.S. (1995). Statistical Methods in the Atmospheric Science, San Diego: Academic Press.

Soetamto & Maria, U.A. (2010). Modul Pelatihan Peningkatan Akurasi Prakiraan Musim. Jakarta: BMKG.

Trihendradi, C. (2005). Step By Step SPSS 13, Analisis Data Statistik. Yogyakarta: Penerbit ANDI.

Prihatini, Djatmiko, H.T., & Swarinoto, Y.S. (2000). Kaitan Southern Oscillation Index Dengan Total Hujan Bulanan di Pontianak. Jurnal Meterologi & Geologi, 1(1).




DOI: https://doi.org/10.18860/ca.v3i1.2565

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2013 Akhmad Fadholi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Editorial Office
Mathematics Department,
Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang
Gajayana Street 50 Malang, East Java, Indonesia 65144
Faximile (+62) 341 558933
e-mail: cauchy@uin-malang.ac.id

Creative Commons License
CAUCHY: Jurnal Matematika Murni dan Aplikasi is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.